Wednesday, April 19, 2017

21 Model Baju Batik Sarimbit Keluarga Untuk Lebaran Yang Keren

Model baju batik sarimbit keluarga untuk lebaran berikut kami sajikan sebagai jawaban untuk anda yang tengah bingung mencari baju sarimbit untuk moment penting tersebut. Dan pastinya masih bernuansa batik seperti topi bahasan utama kami dalam situs ini. Nah bagi anda yang memiliki pasangan, pasti bingung bukan mencari baju sarimbit seperti apa yang nantinya akan dikenakan pada hari lebaran. Anda tak perlu bingung lagi beberapa model berikut ini yang berhasil kami rangkum berdasarkan trend saat ini bisa menjadi bahan inspirasi anda untuk memilih mana yang terbaik untuk dikenakan bersama keluarga anda nantinya.

Dewasa ini model baju sarimbit yang cukup populer ialah batik sarimbit modern, dimana jenis batik ini umumnya memadukan motif batik tradisional secara apik sehingga nampak menarik dan modern. Umumnya pemilihan motif dan tekhik dalam penempatan motif batik menjadi nilai tersendiri yang membuat batik menjadi lebih modis. Apalagi saat dikombinasikan dengan beragam jenis kain lainnya seperti warna polos, satin, brokat dan lainnya. Maka akan memunculkan busana dengan bahan dasar batik yang berbeda dan pastinya lebih menarik dari sebelumnya.

Perkembangan batik yang saat ini tengah digandrungi masayarakat Indonesia bahkan hingga manca negara tentu saja menjadi angin segar bagi perkembangan batik. Jika sebelumnya batik tidakk begitu dihiraukan dan hanya dipakai untuk acara resmi saja namun kini batik bisa dikenakan di setiap moment bahkan untuk sehari-hari berkat adanya kreatifitas dari para desainer yang ingin menghidupkan kembali batik. Tentu saja tak ketinggalan dengan batik sarimbit keluarga plus anak yang akan kami ulas berikut ini.

Ulasan baju batik terkait :

Model Baju Batik Sarimbit Keluarga Untuk Lebaran

Lebaran memang bukan moment yang biasa, ini merupakan moment yang sangat spesial bagi umat Islam. Dimana hari lebaran merupakan hari kemenangan yang tengah dinantikan setelah berpuasa selama 30 hari lamanya. Pada moment tersebut ada sebuah acara dimana sebagai umat muslim saling menjalin tali silaturahmi dan bertatap muka. Yang berada di luar daerah beramai-ramai pulang untuk mudik demi bertemu dengan keluarganya. Moment inilah yang ditunggu-tunggu bagi oleh setiap muslim dan muslimah yang ada di Indonesia untuk bisa bercengkerama dengan keluarganya. Karena tidak sedikit juga warga negara Indonesia yang kerjanye merantau.

Model baju batik sarimbit keluarga untuk lebaran
Batik sarimbit keluarga untuk lebaran

Batik muslim sarimbit untuk hari raya idul fitri
Batik muslim sarimbit keluarga

Model baju batik sarimbit elegan
Batik sarimbit elegan

Model baju batik sarimbit muslim modis
Batik sarimbit muslim modis

Model baju batik sarimbit muslim kombinasi
Baju lebaran batik kombinasi

Tentunya dengan mengenakan model baju batik sarimbit keluarga akan menambah nilai kekompakan keluarga tersebut dimata orang yang melihatnya. Khusus untuk moment spesial lebaran atau hari raya ini tentu saja harus memakai busana yang spesial dan batik menjadi salah satu pilihan yang banyak dipilih.

Model baju batik sarimbit muslim modern
Sarimbit batik untuk hari raya

Model baju batik sarimbit modern
Batik sarimbit modern

Model baju batik sarimbit mewah
Batik sarimbit mewah

Sarimbit batik keluarga elegan
Sarimbit batik keluarga elegan

Batik sarimbit pasangan yang banyak dipilih ialah yang memiliki unsur gamis atau busana muslim. Meski baju batik, khusus untuk para ibu dan wanita biasanya juga tersedia yang model muslim. Sehingga anda tak perlu khawatir lagi memilih batik bagi orang-orang yang beragama Islam. Karena model gamis batik sarimbit terbaru yang fashionable dan cocok untuk moment penting seperti lebaran juga banyak tersedia.

Baju sarimbit untuk pesta
Baju sarimbit untuk pesta

Sarimbit batik minimalis
Sarimbit batik minimalis

Sarimbit batik keluarga kombinasi
Sarimbit batik keluarga kombinasi

Baju lebaran batik muslim
Baju lebaran batik muslim

Kamu bisa mendapatkan batik sarimbit solo atau beragam jenis batik lainnya dengan cara membeli secara online atau bisa juga dengan mengunjungi secara langsung butik baju batik di kota anda. Kamu bisa menjadikan salah satu gambar batik sarimbit pada ulasan kami inis sebagai inspirasi atau jika ingin memesan sendiri kepada desainer baju batik, kamu bisa menjadikan salah satu gambar yang kami sajikan ini contoh untuk kemudian dimodifikasi sedemikian rupa sesuai selera kamu.

Batik sarimbit couple
Batik sarimbit couple

Batik sarimbit couple remaja
Batik sarimbit couple remaja

Sarimbit batik pasangan muda
Sarimbit batik pasangan muda

Batik sarimbit keluarga trendy
Batik sarimbit keluarga trendy

Untuk kamu yang bosan dengan batik yang begitu-begitu saja mengapa tak mencoba model baju batik sarimbit kombinasi yang saat ini tengah digandrungi. Varian ini merupakan salah satu varian yang banyak peminatnya dengan desain yang sangat menarik dan membuat siapa saja ingin memakainya bersama keluarga. Selain untuk lebaran, model baju batik sarimbit untuk pesta juga masih bisa dipakai. Karena ini batik tentu saja tidak terbatas pada lebaran saja, kamu bisa memakainya di setiap moment yang menurut kamu penting dan mengharuskan keluarga kamu terlihat formal.

Batik sarimbit modern plus anak
Batik sarimbit modern

Batik sarimbit modern plus 2 anak
Batik berpasangan plus anak

Baju couple sarimbit
Baju couple sarimbit

Baju batik sarimbit untuk pasangan muda
Baju batik sarimbit untuk pasangan muda

Nah kami rasa cukup sekian ulasan singkat kami seputar model baju batik sarimbit keluarga untuk lebaran. Semoga apa yang kami bagikan ini dapat bermanfaat dan menjadi inspirasi untuk anda dalam memilih baju sarimbit yang tepat. Jangan lupa untuk melihat ulasan-ulasan kami yang lain yang tak kalah menariknya dengan ulasan ini.

Related Posts

21 Model Baju Batik Sarimbit Keluarga Untuk Lebaran Yang Keren
4/ 5
Oleh